Kota Tangerang Tetapkan Status Siaga Darurat Bencana Hidrometeorologi
Tangerang: Wali Kota Tangerang, Sachrudin, resmi menetapkan status siaga darurat bencana hidrometeorologi mulai Desember 2025 hingga Maret 2026. Keputusan ini diambil sebagai respons atas peringatan dini BMKG yang memprediksi curah hujan pada akhir 2025 hingga awal 2026 akan meningkat signifikan akibat anomali iklim global. Sachrudin menjelaskan bahwa sepanjang tahun 2025, Kota Tangerang mengalami peningkatan kasus…